Site icon Berita Online Indonesia

Momen Bahagia Pernikahan Putri Peltu Deddy & Maelan Dengan Sertu Yudha Tri Prakoso

Jakarta, Adijaya.web.id – Peltu Deddy Dantim 1 Satlaklidpamfik, Minggu 2 Juni 2024 tengah berbahagia.

Pasalnya Peltu Deddy baru saja selesai menikahkan putri kesayangannya yang cantik jelita, Nurseptiani Ceremai dengan seorang lelaki pujaan hati putrinya, Sertu Yudha Tri Prakoso. Pernikahan kedua mempelai diiringi tangis bahagia. Moment mengharukan sangat terasa saat putri Peltu Deddy memohon izin menikah dan meminta doa restu kepada kedua orangtunya. Air mata Peltu Deddy dan Maelan istrinya tak terasa mengalir. Tangan mereka terlihat sesekali menyeka air mata bahagia.

Acara pernikahan suci kedua mempelai dilaksanakan di GOR Antarikshe Jakarta sejak pukul 07.00 s.d. 13.00 WIB

Karangan bunga ucapan Selamat Menempuh Hidup Baru ( Happy Wedding ) tampak membanjiri halaman utama GOR Antarikshe Jakarta.

Karangan- karangan bunga tersebut datang dari :

1. KEPALA STAF ANGKATAN UDARA

2. WAKASAU

3. KAPUS BMN KEMHAN

4. ASLOG KASAU

5. ASRENA KASAU

6. ASPERS KASAU

7. ASOPS KASAU

8. SATPROV DENMABESAU

9. KOMANDAN DENMABESAU

10. DANPOMDAM JAYA

11. LIDPAMFIK POMDAM JAYA

12. ANGGOTA 1 BPK REPUBLIK INDONESIA

13. MARSDA ( Purn ) Asep Dian Hermawan

14. KAPOLRESTA MALANG KOTA

15. KELUARGA BESAR GUNTUR JAYA COMMUNITY ( GJC ) POMDAM JAYA

Semua karangan bunga berjejer rapi seakan menyambut para tamu undangan yang datang.

Semua tamu undangan dan *Rekan Rekan Guntur Jaya Community ( GJC )* naik ke atas pelaminan untuk memberikan ucapan selamat kepada Peltu Deddy dan ucapan selamat menempuh hidup baru untuk kedua mempelai .

Exit mobile version